Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

cara menggunakan logika if di microsoft excel

1. Fungsi logika digunakan untuk membandingkan dua atau lebih argument untuk menghasilkan nilai
True atau False
2. Bentuk penulisan logika adalah IF(logical test,value_if_true,value_if_false

  • - IF adalah fungsi logika
  • - Logical test adalah nilai atau ekspresi yang dipakai untuk mengevaluasi benar atau salah
  • - Value_if_true adalah nilai yang dihasilkan jika evaluasi benar
  • - Value_if_false adalah nilai yang dihasilkan jika evaluasi salah
  • - Sebagai pembanding anatarargumen gunakan tanda =, >, <, <=, dan >=.

3. Contoh :
=IF(J5>=8;"baik Sekali";IF(J5>=7;"baik";IF(J5>=6;"cukup";IF(J5>=5;"kurang")))) 

cara menggunakan logika if di microsoft excel
cara menggunakan logika if di microsoft excel

Pilihlah drop down or Select A Category, pilihlah LOGICAL, yang meliputi kategori:

cara menggunakan logika if di microsoft excel
cara menggunakan logika if di microsoft excel
syaratnya : 
  • - AND, menggabungkan logika1 dengan logika lainnya, bersifat dependen, saling bergantung antar
  • - OR, menggabungkan logika1 dengan logika lainnya, bersifat independen, saling terpisah, jika
  • salah satu syarat sudah terpenuhi, maka syarat lain tidak berlaku
  • - NOT, pilihan dari hasil logika, jika tidak terpenuhi, maka hasil outputnya yang akan keluar.
  • - FALSE, syarat dari logika, jika dalam kondisi salah
  • - TRUE, syarat dari logika, jika dalam kondisi benar
  • - IF, membdaningkan 2 kondisi dengan syarat tertentu
  • - SUMIF, menjumlahkan, dengan syarat bergantung dengan kondisi. 

Post a Comment for "cara menggunakan logika if di microsoft excel"